WISUDA

Program Sarjana, Magister dan Doktor


Persyaratan


Mahasiswa bisa mendaftar wisuda secara online jika Sudah memiliki Surat Keterangan Lulus (SKL)

Berkas yang harus diserahkan Ke Fakultas Setelah berhasil mendaftar secara online :
1. Formulir Pendaftaran Wisuda
2. Surat Pernyataan Validasi Data
3. Pernyataan Draft Ijazah
4. Foto kopi SKL (Surat Keterangan Lulus),
5. Foto kopi Ijazah terakhir yang dilegalisir,
6. Foto kopi KTP,
7. Transkrip Nilai final yang disahkan PA/Dekan,
8. Berita Acara Ujian Skripsi,
9. Printout Lembar cetak SKPI dari laman star (Khusus S1)



Edaran Wakil Rektor 1 tentang Baitul Arqam Purna Studi No. 540/A.2-II/BR/V/2023 tanggal 24 Mei 2023
Download


Pengumuman

Event

Wisuda Periode I 2024/2025

01 Oktober 2024 Admin

Lomba Tiktok WISUDA

Tanggal Penting